Biji salak, yang sangat populer di saat Ramadhan sekarang, semakin semarak dengan tampilanmya menjadi pelangi
Rainbow biji salak
resepnya pake resep NCC (dengan sedikit
modifikasi)
500gr ubi putih
3 sdm sagu
1 liter air
1 daun pandan
1/2 sdt garam
gula pasir menurut selera
pewarna makanan merek 'kopoe-kopoe'
1 sdm sagu larutkan dalam air 50ml
cara membuat :
1. kukus ubi sampai matang, haluskan dan campur
dengan sagu. bagi 6 bagian dan beri warna dan bentuk bulat2
2. rebus biji salak sampai mengapung.
tiriskan. gunakan air yg berbeda dalam merebus tiap bagian
warna (maksudnya utk meminimalisir warnanya yg luntur dan tidak menganggu
warna lainnya)
3. rebus santan + garam. sisihkan
4. rebus air + gula + daun pandan sampai mendidih.
kemudian masukan rebusan biji salak. beri larutan sagu. aduk sampai
kental.
5. sajikan dengan santan
salam Rainbow Biji salak,
nana
Tidak ada komentar:
Posting Komentar